Ketika hasil di test pack menunjukkan dua garis, apa yang ada di pikiran Anda? Senang, kaget, dan haru pasti bercampur jadi satu. Berbagai bayangan tentang sembilan bulan ke depan pun terpikirkan. Mulai dari ngidam, senam hamil, sampai proses melahirkan. Tapi sebelum hal tersebut terjadi, ada beberapa ibu yang mengalami morning sickness. Apa itu morning sickness?
Continue reading →