Description
Penulis: Septi Peni Wulandani
Ukuran: 15,5 cm
Tebal: viii + 68 hlm
ISBN: 979-757-339-7
Harga: Rp57.000,-
Kelebihan Jarimatika: memberikan visualisasi proses berhitung, menggembirakan saat digunakan, tidak memberatkan memori otak, alatnya gratis, selalu tertawa, dan tidak dapat disita.
"Jarimatika luar biasa, saya sempat terkagum-kagum melihat kelincahan jari anak-anak dalam menyelesaikan soal matematika. Jarimatika juga sangat membantu para ibu untuk bisa menjadi pendidik bagi anak-anaknya. Ibu adalah gurunya anak-anak lewat jarimatika"
Ibu Hj. Rina Inani Ratnaningsih, S.Pd, M.Hum―Bupati Karanganyar
"Metode ini sangat cocok untuk pencerdasan masyarakat di daerah terpencil. Anak-anak mengikuti dengan sangat antusias dan cepat memahami metode jarimatika."
Bapak H.Suadi Atma S.Ip dan Ibu Hj. Tantri Rahayu―TNI yang menjalankan tugas negara di daerah perbatasan